Kota Malang, SeputarMalang.Com – Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H, Masjid CahyaningAti Permata Jingga, Kota Malang mengadakan acara Donor Darah. Jamaah dan masyarakat umum yang mendonorkan darahnya sungguh antusias. Acara syiar sosial ini mengambil Tema “Memperingati Maulid Nabi: Menebar